Halo, saya Reza Vachlevi Revianto.
Saya memiliki pengalaman dua setengah tahun di bidang mesin kopi, khususnya dalam memahami dan bekerja dengan mesin kopi otomatis. Selama waktu tersebut, saya telah mendalami aspek teknis mesin kopi otomatis serta memiliki keahlian dalam maintenance dan troubleshooting untuk mesin semi-otomatis.
Saya dikenal memiliki kepribadian yang baik, rajin, dan teliti. Selain itu, saya mampu bekerja secara efektif baik dalam tim maupun secara mandiri untuk mencapai hasil terbaik.
Ditempatkan di puskesmas area kecamtan cempaka putih, kebon jeruk & jagakarsa
Electrical
Public Speaking
Coffee Machine
Microsoft office
Teamwork and collaboration
Computer skills
Friendly, positive attitude
Customer service
Sertifikat GMF from SMK